Lowongan Kerja ODP Bank Mandiri Via UGM

Lowongan ODP Bank Mandiri– PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk. adalah bank yang berkantor pusat di Jakarta dan merupakan bank terbesar di Indonesia dalam hal aset, pinjaman, dan deposit. Bank Mandiri berdiri pada tanggal 2 Oktober 1998 sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia. Pada bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu, Bank Bumi Daya (BBD), Bank Dagang Negara (BDN), Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim), dan Bank Pembangunan Indonesia (Bapindo), digabungkan ke dalam Bank Mandiri.
Bank Mandiri dibentuk pada 2 Oktober 1998, dan empat bank asalnya efektif mulai beroperasi sebagai bank gabungan pada pertengahan tahun 1999.

Dalam rangka menyiapkan kader-kader pemimpin PT Bank Mandiri Persero) Tbk di masa depan dan memberi kesempatan kepada para lulusan baru (fresh graduate) yang berprestasi melalui jalur :
Officer Development Program (ODP)
Persyaratan:
  • Lulusan S1/S2 atau mahasiswa yang telah menyelesaikan teori/bebas teori dari berbagai disiplin ilmu yaitu:
  • Teknik, Ekonomi, MIPA (Matematika & Statistika),FISIP (Hubungan Internasional, Ilmu Administrasi Niaga, Ilmu Komunikasi), Hukum,Pertanian & Ilmu Komputer
  • IPK Minimal 3.00 untuk lulusan S1 dan 3.20 untuk lulusan S2
  • Usia maksimal pada saat seleksi awal:
  • S1 maks.25thn & S2 maks.27thn
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Tidak memiliki ayah/ibu/saudara kandung yang aktif Bank Mandiri
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama pendidikan
  • Bersedia ditempatkan di seluruh unit kerja Bank Mandiri seluruh wilayah Indonesia
Pengajuan Lamaran
Silakan melakukan pendaftaran secara online melalui laman :
Advertisements : 
Catatan:
  • Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya.
Info Lowongan ODP Bank Mandiri persembahan informasicpnsbumn.com ini semoga bermanfaat

Share this

Related Posts

First